Percaya Tuhan dalam Menghadapi Tekanan Institusi (Mazmur 20)
Tafsiran Alkitab / Dibuat oleh Proyek Teologi Kerja
Mazmur 20 mengajarkan kita untuk mempercayai Allah daripada mengandalkan kekuasaan manusia, seperti kekuatan militer. “Orang ini memegahkan kereta dan orang itu memegahkan kuda, tetapi kita bermegah dalam nama TUHAN, Allah kita” (Mazmur 20:8). Aset keuangan, tak terkecuali aset militer, dapat menjadi dasar kepercayaan yang salah terhadap kekuatan manusia. Sehubungan dengan itu, kita harus ingat bahwa di dunia kuno hanya tentara berpangkat tinggi yang memiliki kuda dan kereta. Prajurit biasa didatangkan dari para petani dan berjalan kaki. Kenyataan yang meresahkan adalah bahwa kekayaan dan kekuasaan yang relatif kecil pun seringkali bisa menjauhkan kita dari Allah.
Daftar Isi
-
Theology of Work Bible Commentary: Old Testament
- Kejadian 1-11 dan Pekerjaan
- Kejadian 12-50 dan Pekerjaan
- Kitab Keluaran dan Kerja
- Kitab Imamat dan Kerja
- Kitab Ulangan dan Kerja
- Yosua, Hakim-hakim dan Pekerjaan
- Kitab Samuel, Raja-raja & Tawarikh dan Pekerjaan
- Kitab Ezra, Nehemia & Ester dan Pekerjaan
- Ayub dan Kerja
- Mazmur dan Pekerjaan
- Jilid 1 (Mazmur 1-41)
- Percaya Tuhan dalam Menghadapi Tekanan Institusi (Mazmur 20)
- Yeremia & Ratapan dan Pekerjaan
- Daniel dan Pekerjaan
Alkitab
Artikel Topik Utama
Hak Cipta
Kontributor: Duane Garrett, Lindsay Wilson, Russell Fuller
Diadopsi oleh Dewan Proyek Teologi Kerja June 6, 2014.
Pengarang: Proyek Teologi Kerja
Bahan-bahan daring yang dibuat oleh Proyek Teologi Kerja dibawah lisensi dari Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
Berdasarkan karya di www.theologyofwork.org
Anda bebas untuk membagikan (menyalin, mendistribusikan, dan mengirimkan karya ini), serta menggubah (mengadaptasi karya ini) untuk keperluan non-komersial saja, dengan syarat Anda harus mencantumkan bahwa karya tersebut bersumber dari the Theology of Work Project, Inc. (Proyek Teologi Kerja), tetapi tidak diperbolehkan menyatakan atau mengindikasikan bahwa the Theology of Work Project, Inc. merekomendasikan Anda atau metode Anda dalam menggunakan bahan-bahan tersebut.
© 2014 by the Theology of Work Project, Inc.
Alkitab Terjemahan Baru Edisi Kedua (TB2) © 2025 Lembaga Alkitab Indonesia
